0
Jadwal Pertandingan EURO 2016 sudah  didepan mata, dan beberapa negara sudah melakukan pertandingan percobaan dan segenap latihan untuk mempersiapkan diri menjelang pertandingan akbar di Prancis pada Juni-Juli 2016. dan kami akan menghadirkan informasi mengenai Info Pertandingan EURO 2016 dan sebelum itu kami akan menghadirkan pertandingan persahabatan yang sudah diselenggarakan guna menyambut Piala Eropa 2016.



Dan kali ini kami akan membahas pertandingan Spanyol vs Korea Selatan yang akan diselenggarakan Di Stadium Red Bull Arena pada hari Rabu, 1 Juni 2016 pukul 21:30 WIB. dan berikut informasi  Selengkapnya mengenai sejarah pertandingan Head to head kedua negara akan kita bahas.

Sejarah Pertandingan Spanyol vs Korea Selatan :
31-05-12 Spanyol 4-1 Korea Selatan
03-06-10 Spanyol 1-0 Korea Selatan
22-06-02 Spanyol 0-0 Korea Selatan
18-06-94 Spanyol 2-2 Korea Selatan
18-06-90 Korea Selatan 1-3 Spanyol

Sejarah pertandingan Spanyol :
28-03-16 Romania 0-0 Spanyol
25-03-16 Italy 1-1 Spanyol
14-11-15 Spanyol 2-0 England
13-10-15 Ukraine 0-1 Spanyol
10-10-15 Spanyol 4-0 Luxemburg

Sejarah pertandingan korea Selatan :
30-03-16 korea Selatan 3-0 Kuwait
27-03-16 Thailand 0-1 Korea Selatan
24-03-16 Korea Selatan 1-0 Lebanon
17-11-15 Laos 0-5 Korea Selatan
12-11-15 Korea Selatan 4-0 Myanmar

Susunan Pemain Kedua Negara Spanyol vs Korea Selatan :
Spanyol : Iker Casillas,  Cesc Fabregas,  Mario Gaspar,  Juan Mata, Jordi Alba , Marc Bartra  , Aritz Aduriz, Isco, Alvaro Morata,  Koke,  Nacho Fernandez,

Korea Selatan : Seung-Gyu Kim, Chang-Soo Kim, Joo-Ho Park,  Woo-Young Jung, Hyun-Jun Suk, Tae-Hee Nam, Jeong-Ho Hong, Sung-Yueng Ki, Jung-Hyub Lee,  Young-Gwon Kim,  Myong-Jin Koh,


Prediksi Skor Spanyol vs Korea Selatan 
MENURUT Prediksiskoruero2016
Spanyol 3 - 1 korea Selatan

Posting Komentar

 
Top